Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs C3I

s_info

e-MISI: Mengabarkan Injil ke Seluruh Indonesia

Edisi C3I: e-Konsel 205 - Etika Konseling

Situs e-MISI dibangun oleh Yayasan Lembaga Sabda (YLSA) untuk menyediakan informasi, referensi, dan bahan-bahan kekristenan tentang pekerjaan misi di Indonesia maupun di seluruh dunia. Situs ini akan menolong Anda untuk melihat pekerjaan tangan Tuhan yang luar biasa di berbagai tempat di dunia. Melalui situs ini, kita diharapkan akan terdorong untuk ikut mengambil bagian dalam pekerjaan misi di mana pun. Situs ini terbuka bagi Anda yang ingin mengirimkan informasi dan bahan-bahan seputar misi. Jadi, mengapa harus menunggu?

Dapatkan Bahan-Bahan Paskah di Situs Paskah SABDA

Edisi C3I: e-Konsel 204 - Kebangkitan Yesus

Situs PASKAH SABDA dibangun untuk menjadi tempat Anda mendapatkan berbagai bahan Paskah yang bermutu. Beragam bahan disediakan secara lengkap -- hampir semua jenis bahan Paskah tersedia di sini, mulai dari artikel Paskah, drama Paskah, renungan Paskah, bahan mengajar Paskah, kesaksian Paskah, khotbah audio Paskah, puisi Paskah, resensi buku Paskah, ulasan situs Paskah, tip-tip Paskah, humor Paskah, lagu Paskah, gambar Paskah, kartu Paskah, dan masih banyak lagi. Selain menyediakan beragam bahan, situs PASKAH SABDA ini juga mengundang Pembaca untuk berpartisipasi dengan mengirimkan bahan-bahan Paskah sehingga bisa saling berbagi berkat kepada pengunjung yang lain. Keistimewaan lain pada situs ini adalah tersedianya berbagai fasilitas untuk berinteraksi dengan sesama pengunjung, misalnya menulis blog pribadi seputar Paskah, berkomentar, berdiskusi di forum, dan mengirimkan ucapan selamat Paskah kepada teman seiman dan pengunjung yang lain. ... baca selengkapnya »

Ikutilah! Kelas Diskusi PESTA -- Paskah 2010

Edisi C3I: e-Konsel 202 - Lima Bahasa Cinta

Apakah Anda ingin lebih mengerti makna Paskah yang sebenarnya? Anda rindu menyambut Paskah dengan lebih berarti tahun ini? Kami mengundang Anda untuk bergabung di kelas Diskusi Paskah yang diselenggarakan oleh Pendidikan Elektronik Studi Teologia Awam (PESTA) < http://www.pesta.org >. Diskusi akan dilakukan melalui milis diskusi (email) dan akan berlangsung hanya untuk 1 bulan saja (1 - 30 Maret 2010).

Pendaftaran dibuka mulai hari ini sampai tgl. 28 Februari 2010, dengan mengisi form di bawah ini:

-------------------> di potong di sini <-------------------------
Nama lengkap:
Email:
Facebook:
Anggota gereja:
----------------dikirim ke < kusuma(at)in-christ.net > ----------- ... baca selengkapnya »

Publikasi Bagi Para Pelayan Sekolah Minggu: e-Binaanak

Edisi C3I: e-Konsel 201 - Bahasa Kasih

Guru sekolah minggu punya tanggung jawab besar dari Tuhan. Membawa anak-anak datang kepada-Nya merupakan tugas yang sangat istimewa dari Tuhan. Apakah Anda sudah siap mengemban tugas ini? Apakah Anda sudah menyiapkan diri dengan seluruh atribut dan perlengkapan untuk dapat melayani Tuhan melalui anak-anak dengan lebih baik? ... baca selengkapnya »

Dapatkan Kumpulan Bahan Natal di natal.sabda.org

Edisi C3I: e-Konsel 195 - Pengangguran

Bulan November telah tiba. Kami yakin Anda yang aktif di pelayanan pasti sudah mulai berpikir untuk mempersiapkan Natal, bukan? Nah, dengan gembira kami menginformasikan bahwa Yayasan Lembaga SABDA telah menyediakan wadah di situs "natal.sabda.org" bagi setiap pelayan Tuhan agar bisa saling berbagi bahan-bahan Natal dalam bahasa Indonesia. Ada banyak bahan yang bisa didapatkan, seperti Renungan Natal, Artikel Natal, Cerita/Kesaksian Natal, Drama Natal, Puisi Natal, Tips Natal, Bahan Mengajar Natal,

Perayaan 15 Tahun SABDA 12 -- 16 Oktober 2009

Edisi C3I: e-Konsel 194 - Anak Favorit

Kami mengucap syukur untuk kesetiaan dan dukungan yang Anda berikan bagi pelayanan Yayasan Lembaga SABDA (YLSA), khususnya dalam rangka memeriahkan 15 Tahun SABDA. Beberapa kegiatan yang direncanakan telah berjalan dengan baik minggu lalu. Di antaranya: Peluncuran SABDA Labs Di situs ini, Anda bisa mendapatkan berbagai informasi seputar SABDA, seperti daftar bahan yang bisa didownload, tutorial instalasi, tutorial SABDA Alkitab, informasi situs, pengembangan-pengembangan program/software SABDA,

Lowongan Pekerjaan YLSA: Editor Dan Penerjemah

Edisi C3I: e-Konsel 192 - Khayalan dalam Pernikahan

Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) adalah sebuah yayasan Kristen yang terbeban dalam pelayanan dunia teknologi informasi, khususnya dalam menyediakan Alkitab dan bahan-bahan kekristenan secara tersambung (online). Saat ini YLSA membuka lowongan untuk para profesional muda yang ingin memberikan talenta terbaiknya untuk Tuhan dengan bekerja sebagai seorang Editor atau Penerjemah. Kualifikasi Khusus untuk Editor: S1 Sastra Indonesia, diutamakan dari bidang linguistik. Memiliki kecintaan terhadap bahasa Indonesia

National Counseling Workshop VII LK3 (Pelatihan Konseling Nasional ke VII LK3)

Edisi C3I: e-Konsel 188 - Anak Tunggal

Orang Bijak Peduli Konseling, Sejak mengadakan training dan seminar konseling tahun 2004, telah ada lebih dari 7.000 orang yang mengikutinya, dan 2.000 lebih di antaranya adalah pemimpin gereja dari 200 lembaga serta berasal dari 40 kota. Pelatihan Konseling Nasional LK3 yang pertama diadakan tahun 2005 di Hotel Ciputra dan tahun ini LK3 akan mengadakan Pelatihan Konseling Nasional ke VII. Acara akan diadakan pada: Hari, tanggal: Jumat, 31 Juli 2009 dan Sabtu, 1 Agustus 2009 Pukul : 09.00

Situs Wanita Kristen: Wanita dalam Kristus

Edisi C3I: e-Konsel 183 - Doa dalam Konseling

Berbahagialah Anda, para wanita Kristen Indonesia, karena sebuah situs baru yang secara khusus ditujukan bagi Anda telah hadir, yakni situs Wanita Kristen. Situs yang diluncurkan oleh Yayasan Lembaga SABDA < http://www.ylsa.org > ini diharapkan dapat menjadi wadah untuk para wanita Kristen bertemu dan berbagi berkat, baik dengan saling bertukar bahan maupun bertukar pikiran. Mari, segeralah berkunjung ke alamat situs di atas karena kami jamin wawasan dan pengetahuan Anda pasti akan bertambah luas.

Publikasi E-Buku: Informasi Sumber Bahan Bagi Para Konselor

Edisi C3I: e-Konsel 175 - Konseling Keluarga

Konselor yang bijak tahu bagaimana harus terus meningkatkan kualitas diri serta wawasan yang cukup untuk melaksanakan tugasnya. Tidak pernah berhenti mengisi diri dengan pengalaman dan pengetahuan menjadi kepatutan yang harus dilaksanakan. Buku merupakan salah satu sumber melimpah bagi para konselor yang selalu ingin mengembangkan diri. Sudah berapa buku konseling yang Anda baca? Apakah Anda terus membutuhkan informasi-informasi seputar buku konseling yang beredar? Mau tahukah Anda informasi sebuah

Komentar


Syndicate content