Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs C3I
e-Konsel 299 - Bebas dari Utang
Memberi Pinjaman
Submitted by admin on Fri, 14/12/2012 - 10:01Edisi C3I: e-Konsel 299 - Bebas dari Utang
Ketika kita melihat orang yang membutuhkan pertolongan, tentu kita akan digerakkan untuk menolongnya. Pertolongan yang kita berikan pun sangat beragam, bisa pertolongan secara materi maupun berupa jasa. Bagi orang yang "kelebihan uang", beberapa orang mungkin tertarik untuk memberikan pinjaman kepada orang lain dengan sistem kredit. Ada sebagian kelompok yang setuju dengan pemikiran ini, dan ada juga sebagian yang kurang setuju. Dalam diskusi di Facebook e-Konsel kami mengajukan pertanyaan berikut.
e-Konsel: Menurut Anda, bagi orang Kristen memberi pinjaman (kredit) itu boleh atau tidak?
Komentar:
Virgo: Kalau landasan pemikirannya "alkitabiah", tidak boleh. ... baca selengkapnya »
40 Hari Mengasihi Bangsa dalam Doa
Submitted by beren on Tue, 19/06/2012 - 16:28Edisi C3I: e-Konsel 299 - Bebas dari Utang
Apakah Anda terbeban untuk menanam lutut Anda bagi bangsa-bangsa yang belum mengenal Kristus? Kami mengajak Anda meluangkan waktu sejenak untuk berdoa bagi saudara-saudara kita, khususnya mereka yang akan melaksanakan ibadah puasa.
Seperti tahun-tahun sebelumnya, tahun 2012 ini kita akan kembali bersatu hati berdoa selama bulan puasa. Jika Anda rindu untuk turut ambil bagian berdoa bagi bangsa, kami akan mengirimkan pokok-pokok doa dalam versi e-mail untuk menjadi pokok doa kita bersama. Untuk berlangganan, silakan kirimkan e-mail ke: < subscribe-i-kan-buah-doa(at)hub.xc.org > ... baca selengkapnya »
Komunitas Konsel: Memberi Pinjaman
Submitted by beren on Tue, 19/06/2012 - 16:27Edisi C3I: e-Konsel 299 - Bebas dari Utang
Ketika kita melihat orang yang membutuhkan pertolongan, tentu kita akan digerakkan untuk menolongnya. Pertolongan yang kita berikan pun sangat beragam, bisa pertolongan secara materi maupun berupa jasa. Bagi orang yang "kelebihan uang", beberapa orang mungkin tertarik untuk memberikan pinjaman kepada orang lain dengan sistem kredit. Ada sebagian kelompok yang setuju dengan pemikiran ini, dan ada juga sebagian yang kurang setuju. Dalam diskusi di Facebook e-Konsel kami mengajukan pertanyaan berikut.
e-Konsel: Menurut Anda, bagi orang Kristen memberi pinjaman (kredit) itu boleh atau tidak?
Komentar:
Virgo: Kalau landasan pemikirannya "alkitabiah", tidak boleh. ... baca selengkapnya »
Keluar dari Utang dan Kemiskinan
Submitted by beren on Tue, 19/06/2012 - 16:26Edisi C3I: e-Konsel 299 - Bebas dari Utang
Kemiskinan adalah kekurangan uang atau kepemilikan material. Kemiskinan biasanya disertai dengan adanya kewajiban untuk membayar utang pada pihak lain. Utang, entah dihubungkan dengan kemiskinan atau tidak, adalah suatu bentuk perbudakan. Namun dengan mengikuti prinsip Tuhan, kita bisa menghancurkan ikatan kemiskinan dan utang. ... baca selengkapnya »
Bebas dari Utang
Submitted by beren on Tue, 19/06/2012 - 16:24Edisi C3I: e-Konsel 299 - Bebas dari Utang
Shalom,
Utang adalah salah satu masalah keuangan yang menjadi momok bagi sebagian orang. Secara psikis, utang sangat mengganggu pikiran. Utang membuat orang merasa tidak tenang, takut, dan tidak bebas. Apakah orang Kristen boleh berutang dan bagaimana menolong mereka yang sudah terlanjur berutang agar bisa terbebas dari jerat utang? Untuk menjawab pertanyaan ini, e-Konsel edisi terakhir bulan Juni menghadirkan artikel yang menjabarkan tentang bagaimana keluar dari utang dan beberapa pendapat Sahabat e-Konsel di Facebook tentang pinjaman. Ingin tahu seperti apa pemaparannya? Simaklah sajian kami dan pastikan Anda semakin diperlengkapi untuk semakin bijak mengelola keuangan Anda.
Pemimpin Redaksi e-Konsel,
Sri Setyawati
< setya(at)in-christ.net >