c3i

Situs C3I

Kesombongan Adalah Persoalan Terbesar Anda

Kita ditanyai dengan pertanyaan umum ketika orang mengetahui apa yang kita lakukan. Apakah Anda seorang tukang ledeng? Bersiaplah untuk memecahkan masalah keran bocor dari jauh. Seorang Dokter? Bersiaplah untuk menjadi lelah karena sakit misterius dan nyeri.

Bagi para konselor, di dekat bagian atas daftar itu terdapat pertanyaan, "Apa masalah yang paling sering Anda lihat?" Depresi, kecemasan, kemarahan, konflik perkawinan yang mengakibatkan perpisahan, tetapi jawaban teratas saya mungkin akan mengejutkan Anda. Itu adalah kesombongan.

Jenis Bahan C3I
Kategori Bahan C3I

Karakter Kristen — Apa yang dikatakan Alkitab?

Karakter dapat didefinisikan sebagai apa yang membuat seseorang berbeda dari orang lain, seringkali dengan penekanan khusus pada kualitas moral. Ketika kita memikirkan seseorang yang memiliki karakter yang baik, kita sering menggambarkannya dengan istilah seperti integritas, kejujuran, ikatan moral yang kuat, kepedulian dan perhatian terhadap orang lain, dan sejenisnya. Karakter diperlihatkan dalam tindakan tetapi karakter sejati berada di hati.

Jenis Bahan C3I
Kategori Bahan C3I

Jangan Isi Setiap Momen Kosong dengan Konten

By admin

Ketika saya sedang mengantri untuk memesan minuman saya di kedai kopi, naluri otomatis saya adalah mengambil ponsel saya. Tentu saja tidak melakukan apa pun yang perlu; hanya menggulirkan layar tanpa tujuan selama satu atau dua menit sebelum giliran saya untuk memesan. Mungkin saya bisa melihat beberapa tweet, berita utama, atau cerita Instagram.

Apa Itu Kesehatan Mental dan Mengapa Itu Penting Bagi Keluarga Anda?

By admin

Bagian penting dari kehidupan anak-anak kita di mana kita, sebagai orang tua, dapat membantu mereka berkembang adalah dalam bidang kesehatan mental. Kesehatan mental berhubungan dengan setiap komponen kesehatan kita, termasuk kesehatan emosional, relasional, fisik, dan rohani kita. Masing-masing memiliki dampak yang besar terhadap yang lain. Jika ada yang tidak seimbang, kesehatan mental anak-anak kita bisa turun drastis. Oleh karena itu, kita harus berupaya untuk menjaga keseimbangan setiap komponen ini dalam kehidupan anak kita.

Pertempuran untuk Memenangkan Pikiran Anak-Anak Kita

Mengapa Belajar Alkitab? Fondasi Konseling Kristen

Ternyata, masalah itu ada di mana-mana. Baik orang Kristen maupun orang non-Kristen, semua tidak ada yang steril dari masalah. Dan, melalui realita yang dihadapi, ternyata masalah bisa membawa orang Kristen semakin bertumbuh dalam relasinya dengan Tuhan. Seseorang dapat semakin mengenal siapa Tuhan, seperti apa karakter-Nya, bagaimana cara kerja-Nya, apa yang disukai, apa yang tidak disukai. Masalah bisa menjadi suatu berkat. Akan tetapi, di sisi yang lain, masalah itu juga dapat membuat orang Kristen semakin menjauh dari Allah. Bukan hanya menjauh, bahkan banyak orang yang akhirnya jatuh di dalam kepahitan dan meninggalkan Allah. Ini adalah realita yang kita hadapi.

Kategori Bahan C3I